Posts

Showing posts with the label tips

Kids Zaman Now Itu Aset

Image
Kids jaman now? Sebenarnya sudah lama ada dalam draft blog ini tapi belum sempat dikupas tuntas. Tulisan ini mengemuka lagi hanya karena istilah " kids zaman now" dan "kids jaman old". Entah siapa yang paling pertama menularkan istilah kids zaman now ini? Tapi istilah ini sebenarnya merujuk pada gaya anak-anak zaman sekarang yang lazimnya berbeda dengan anak-anak zaman dulu. Bukan hanya karena ketergantungannya pada gadget yang sangat besar, tingkat ke"kepo"annya di atas rata-rata tapi juga suka beda aja dengan kids kebanyakan. Tantangannya adalah bagaimana mengelola kids zaman now ini agar bisa menjadi aset bagi oran tua. Aset kalo dari defenisi ekonominya adalah sumberdaya atau kekayaan yang dimiliki sebuah entitas untuk dipergunakan melancarkan operasinya.  Pada tulisan sebelumnya saya banyak ngomongin soal anak sebagai rezeki orang tua. Kali ini kita akan fokus pada kids zaman now, bagaimana mengelolanya? Mengelola kids zaman now 1. Orang

Mengelola Pikiran Untuk Sukses

Image
KELOLA PIKIRAN Ada yang pakar yang bilang bahwa Sesungguhnya Medan Peperangan Terbesar Berada di PIKIRAN Kita , Karena PIKIRAN itu sangat kuat dan dapat MEMPENGARUHI kehidupan Seseorang. Kita adalah apa yang kita pikirkan. Kalo berpikir kita ini susah, sial melulu, rezekinya pas-pasan maka itulah yang kita dapatkan.. Kita udah terlanjur ngasi label (cap) ke diri kita lewat pikiran yang kita gumamkan setiap hari.. Ada pepatah mengatakan: Menabur Dalam PIKIRAN Akan Menuai TINDAKAN, Menabur TINDAKAN Akan Menuai KEBIASAAN. Menabur KEBIASAAN Akan Menuai KARAKTER PIKIRAN kita seumpama tanah, tanah gak peduli sama jenis benih apa yang ditabur di atasnya. Tanah nrimo aja, gak pake protes gak pake ngeyel ... Kalo kita menabur benih Jagung, tanah akan meresponsnya, lalu tumbuhlah jagung di atasnya. Bukan semangka berdaun sirih.. Mungkin ada rumput yang numpang tumbuh di sekitarnya tapi itu pelengkap aja... Apapun yang kita benamkan atau taburkan dalam PIKIRAN, entah itu

Jomblo Mulia Bukan Berarti Tanpa Galau

Image
RENUNGAN BUAT PARA JOMBLOWER   Mentari pagi musim dingin mulai menampakkan sinarnya saat saya menulis ini. Kali ini topik tentang jodoh dan status jomblo menjadi perhatian saya. Bukankah jodoh, orang yang dipilih Allah untuk menemani kehidupan kita  itu rezeki ? Dan bagi orang Indonesia status jomblo itu selalu menarik untuk dibully, dikomentarin dan jadi topik buat didiskusikan. Sementara para jomblower mungkin bingung kenapa kok mereka jadi jadi bahan yang menarik buat diskusi orang lain? Apakah jomblower adalah orang yang gagal menemukan jodohnya? Apakah mereka gak boleh mulia dalam kesendiriannya? Apa mulia itu harus tanpa galau..? JODOH GAK BISA DIPAKSAIN... Yakinlah kalo sebenarnya para jomblower itu gak ingin sendiri. Jauh dalam hati kecil mereka punya pengharapan untuk memiliki pasangan. Tapi mereka sama dengan yang lain punya harapan tertentu akan pasangannya. Gak asal comot yang penting nikah...gak segitu desperate (putus asa) juga kalee'.  Seorang gadis

Makin Banyak Yang Datang, Makin Banyak Rezeki Jadinya

Image
JANGAN TAKUT DIMINTAI   Barangkali ini adalah pengalaman yang banyak dirasakan oleh kita semua, persoalan sumbangan. Ada yang sangat alergi dengan yang namanya ngeluarin duit buat kepentingan sumbangan, sedekah, infaq atau apa aja lah pokoknya ngeluarin duit yang bukan untuk keperluan dirinya. Gambaran kisah di bawah ini mungkin bisa sedikit membuka mata kita. Sebuah perusahaan ingin meningkatkan keuntungan dengan berbagai cara, salah satunya adalah meningkatkan kapasitas sumberdaya manusianya. Salah satu program yang dilaksanakan adalah memberi seminar singkat untuk memotivasi semangat kerja karyawan. Maka diundanglah seorang motivator kawakan untuk datang ke perusahaan tersebut. Pada hari yang ditentukan datanglah sang motivator untuk melaksanakan tugasnya memotivasi para karyawan. Ketika ia melewati pintu gerbang dilihatnya sebuah tulisan berwarna merah terang yang isinya, " Tidak Menerima Permintaan Sumbangan Dari Pihak Manapun ." Sang motivator tersenyum

Mau Selalu Ketiban Rezeki?

Image
Dahulukan Allah.   Bagi yang rezekinya susah dan seret baca ini ! Bisa jadi masalah rezekimu "hanya" karena kamu mendahulukan yang lain daripada Allah.  Kisah Adi dan ayahnya.  Adi ingin mengikuti study tour yang diadakan sekolahnya ke sebuah kota Adi : Yah, ini jadi gak, Adi mau ikut Study Tour ? Ayah : Kamu sudah bilang belum ke Allah ? Adi : Belum, yah. Ayah : Bilang dulu deh ke Allah ! Masih ada waktu kan ? Adi : Sekarang hari kamis, harus bayar maksimal besok Jum'at, karena hari Sabtu sudah mau berangkat. Ayah : Ya sudah, masih ada Maghrib, Isya, sholat malam, dan masih ada subuh di Jum'at pagi, buat doa. Sudah, kamu sholat dulu, doa dulu sama Allah. Adzan Maghrib pun berkumandang  Ayah : Ayo kita ke masjid, kita minta sama Allah, supaya kamu nanti bisa berangkat ikut study tour. Harus bayar berapa? Adi : Rp. 27.000 Ayah : Ayo kita minta Rp. 27.000 Setelah selesai sholat maghrib, si ayah menyuruh Adi berdoa Ayah : kamu berdoa, silahkan

Menjadi Pasangan Yang Sempurna

Image
Doa Untuk Istri Tercinta… Tak ada sesuatu yang sempurna dan gak mungkin juga kita mengejar kesempurnaan. Tulisan saya beberapa waktu membahas tentang Jangan Mencari Kesempurnaan , karena mustahil untuk menjadi sempurna, kesempurnaan itu hanyalah milik Sang Khalik. Tapi boleh kan kita mengusahakannya? Mengusahakan untuk menjadi pasangan yang setidaknya sempurna di mata pasangan kita?  Tujuannya hanya satu mewujudkan rumah tangga yang sakinah mawaddah wa rahmah dan murah rezeki. (baca : penyebab rumah tangga seret rezeki ). Demi mencapai kesempurnaan itu diawali oleh ridha suami terhadap isterinya . Bukankah ridha Allah terletak pada ridha suami atas isterinya? Karena suami kepala rumah tangga, dialah yang bertanggung jawab pada keluarga yang dipimpinnya. Dan untuk memulai itu dia harus bekerjasama dengan partner terkasih yaitu isteri. (baca : mau rumah tangga bagus rezekinya? )  Cobalah para suami berdoa seperti ini untuk isterinya di awal hari. اللهمّ اغفرْ لزوجتي ما ت

Menang Tanpa Peperangan

Image
BERSEDEKAH ITU MENAKLUKKAN LAWAN TANPA PEPERANGAN.   Kisah yang layak untuk jadi pembelajaran. Pada jaman Tiongkok kuno, ada seorang petani mempunyai seorang tetangga yang berprofesi sebagai pemburu dan mempunyai anjing-anjing galak. Anjing-anjing itu sering melompati pagar dan mengejar domba-domba petani. Petani itu meminta tetangganya untuk menjaga anjing-anjingnya, tapi ia tidak mau peduli. Suatu hari anjing-anjing itu melompati pagar dan menyerang beberapa domba, sehingga terluka parah. Petani itu merasa tak sabar, dan memutuskan untuk pergi ke kota untuk berkonsultasi pada seorang hakim. Hakim itu mendengarkan cerita petani itu dan berkata; " Saya bisa saja menghukum pemburu itu, memerintahkan dia untuk merantai dan mengurung anjing-anjingnya, tapi anda akan kehilangan seorang sahabat dan mendapatkan seorang musuh. Mana yang kau inginkan, sahabat atau musuh yang jadi tetanggamu?” Petani itu menjawab bahwa ia lebih suka mempunyai seorang Sahabat. " Ba

Tips Menggenggam Hari Penuh Rezeki

Image
MENGGENGGAM REZEKI. Ini tulisan bagus banget, jadi saya ingin membaginya UNTUK anda..dengan ditambahi sana sini untuk melengkapinya. Tulisan ini menyambung tulisan yang terdahulu Mau baik rezeki, perbaiki dulu ahlakmu . Kita lanjutkan dengan tips yang bisa kita upayakan untuk menggenggam hari penuh rezeki. Jika ingin menggenggam rezeki yang paling pertama harus dibenahi bukan pekerjaan, bukan gaji, bukan bonus bukan kerja keras tiada henti tapi perbaiki shalatmu. Shalat adalah sebaik baik penolongmu dalam menghadapi berbagai musibah dan kelelahan. Betapa pentingnya shalat sehingga meremehkannya bisa mencabut keberkahan rezeki kita. Artikelnya bisa baca di sini . Ada kaitan yang sangat erat antara shalat dan rezeki. Allah menjelaskan dalam firmannya :  Rezeki bisa diupayakan secara optimal jika kita hidup tenang dan nyaman. Hindari berburuk sangka, kau akan mendapatkan ketenangan dan kenyamanan. Apalagi berburuk sangka masalah rezeki. Ketahuilah bahwa rezeki itu ujian, dilu